LAPORAN

Jumat, 22 April 2016

A. PENGERTIAN
Laporan adalah sajian fakta secara objektif mengenai peristiwa yang terjadi. Laporan kemudian diartikan sebagai suatu cara komunikasi untuk menyampaikan hal-hal penting kepada seseorang atau suatu badan hukum sehubungan dengann tugas yang dibebankan kepadanya.
B. FUNGSI LAPORAN
1. Mengatasi suatu masalah
2. Mengambil suatu keputusan yang lebih efektif
3. Mengetahui kemajuan dan perkembangan suatu masalah
4. Mengadakan pengawasan dan perbaikan
5. Menemukan teknik-teknik baru
C. CIRI-CIRI LAPORAN YANG BAIK
1. Objek yang diamati harus menarik
2. Objektif
3. Disusun secara sistematis
4. Meyertakan fakta yang akurat dan meyakinkan sehingga isi laporan dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya.
5. Menggunakan bahasa yang efektif dan logis. Kata dan kalimat yang digunakan harus memiliki ketepatan dan kejelasan makna dan menghindari timbulnya kegandatafsiran. Isinya harus disajikan secara sistematis dan menggunakan penalaran yang jelas. Selain itu, laporan harus disusun secara menarik dan enak dibaca.
D. SIFAT-SIFAT LAPORAN
1. Laporan itu harus mengandung imajinasii. Pelapor dalam hal ini harus mengetahui secara tepat tentang pihak yang menerima laporan itu.
3. Laporan harus disajikan secara menarik. Suatu laporan dikatakan menarik bukan karena penerima laporan memerlukan laporan itu. melainkan karena nilai lebih yang disajikan dalam laoran itu, baik dalam hal bahasa yang jelas, isinya yan berbobot, atau pun sistematikanya yang logis dan mudah dicerna.

0 komentar:

Posting Komentar